Cara Mempercepat Loading Blog/Web dengan Javascript/JS
Layaknya Film The Flash, begitu juga dengan Cara Mempercepat Loading Blog/Web dengan Javascript (JS) adalah hal yang perlu di lakukan bagi para pembuat Blog/Web untuk dapat loading lebih cepat terindex Google pada setiap posting akan lebih cepat pula. Hal ini akan berpengaruh terhadap SERP (Search Engine Result Page) Google dan otomatis pada Optimasi SEO Blog/Web Mas Bos.
Mas Bos dapat pergi ke Cara Mengetahui Kecepatan Loading Blog/Web. Lihat berapa size/ukuran dalam satuan kilobyte, load time/waktu dalam mengambil keseluruhan file, average speed per KB/rata-rata berapa kilobyte untuk mengambil file dalam setiap halaman Blog/Web Mas Bos. Catat semua data tersebut..! Selanjutnya lakukan 4 langkah dibawah ini.
Berikut 4 Cara Membuat Loading Blog/Web Lebih Cepat :
- Image Optimizer-Compress-Resize Photos for Blog/Web atau Cara meng-optimal-kan Gambar atau Foto untuk Blog/Web Mas Bos dengan format PNG, JPG, Bitmap.
- JavaScript Compressor Tool-Optimize JavaScript for Blog/Web atau Cara meng-optimal-kan Javascript/JS untuk Blog/Web Mas Bos.
- HTML Compressor-Optimize HTML Codes for Blog/Web atau Cara meng-optimal-kan Kode-kode HTML untuk Blog/Web Mas Bos.
- CSS Compressor-Optimize CSS for Blog/Web atau Cara meng-optimal-kan kode CSS untuk Blog/Web Mas Bos.
Setelah melakukan ke-4 langkah diatas, lakukan kembali Tes Loding Kecepatan Blog/Web Mas Bos dan lihat sekaligus catat hasilnya.
Lanjutkan dengan meletakkan JavaScript ini dengan tekan "Block All" » Salin/Copy dan Tempel/Paste dibawah kode </head> pada Edit HTML Template Blog/Web Mas Bos :
Semoga memang bermanfaat ya (",)
Kembali ke Menu Tutorial Blogspot